Rabu, 18 Desember 2013

HOBI KU BERENANG

siapa si yang ga punya hoby renang? pasti banyak banget diantara kalian menyukai salah satu olahraga dalam arti, yaitu berenang. Berenang adalah salah satu jenis olahraga yang sangat menyenagkan, makanya banyak sekali orang- orang dari kalangan muda hingga kalangan tua menyukai olahraga ini, karena olahraga ini mampu meningkatkan kesehaan. Renang merupakan jenis olahraga yang dilakukan di dalam air dan merupakan cabang olahraga yang dapat dilakukan oleh siapa saja, baik putra maupun putri. Olahraga renang termasuk olahraga yang paling menyehatkan, sebab hampir semua otot tubuh bergerak dan berkembang dengan mengoordinasikan kekuatan setiap perenang. Renang sangat populer di dunia baik untuk rekreasi maupun untuk pertandingan sebagai salah satu cabang dari olahraga. Renang merupakan kegiatan jasmani untuk manusia. Olahraga yang saya sukai ini memiliki Banyak sekali manfaatnya. Apabila kita melakukannya secara rutin. Macam –macam manfaat berenang yang saya ketahui yaitu : 1. dapat meningkatkan kemampuan fungsi jantung dan paru-paru, 2. dapat menambah tinggi badan, 3. dapat melatih pernapasan, 4. dapan membakar kalori , 5. dapat menghilangkan stress, 6. memperpanjang umur, 7. Menguragi Gejala Arthritis, 8. Memperbaiki Gejala/Serangan Asma, 9. Memperbaiki kadar kolesterol, 10. Mengurangi Resiko Diabetes, 11. Jantung yang lebih sehatdari. masih banyak lagi manfaat- manfaat dari renang. karena manfaat dari olahrada renang itu banyak sekali jadi saya selalu menyempatkan waktu luang untuk melakukan renang bersama teman- teman saya. ini beberapa foto saya dan teman - teman saya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar