Kamis, 19 Desember 2013
HOBIKU KUMPUL BARENG TEMAN
Berkumpul dengan teman atau sahabat memang selalu menyenangkan dan selalu bisa menimbulkan semangat baru. Menghilangkan kesedihan dan kegalauan yang kita alami. Memang banyak cara agar bisa menikmati waktu berkumpul bersama teman dan sahabat kita. Bila teman atau sahabat kita satu sekolah dengan kita, bermain besama sepertinya bisa menjadi salah satu pilihan yang sangat menyenangkan.
Salah satu hobby saya yaitu Setiap ada waktu luang atau disetiap liburan saya selalu
menyempatkan waktu untuk berkumpul bareng teman-teman sma maupun smp. Bersenang- senang, jalan bareng, makan-makan , ketawa – tiwi, bercanda, dan cerita-cerita tentang keseharian kami. Setiap kumpul bareng temen-temen pasti ada saja obrolan dan ejakan tentang semasa sma dan smp dulu.
pesan untuk sahabat Sahabat, jangan biarkan kesibukan kita selalu menghalangi untuk bertemu dengan teman atau sahabat. Selalu ada cara, selalu tersedia waktu, bila kita menginginkannya. Berjumpa dengan sahabat, saling berbagi semangat, dan meningkatkan tali persaudaraan kita.
manfaat berkumpul bareng teman :
1. berkumpul bareng teman memiliki sisi positif untuk kesehatan dan keharmonisan hubungan pertemana,
2. berkumpul bareng teman bisa dijadikan ajang bersosialisasi guna merekatkan kembali tali persahabatan,
3. berkumpul bareng teman juga bermanfaat untuk bertukar pikiran,
Sebuah penelitian juga pernah mengungkap, ternyata kegiatan santai ini( berkumpul bareng teman) juga bisa membuat orang berumur panjang. Sebuah penelitian bahkan pernah menemukan bahwa seseorang yang banyak dikelilingi teman dan saudara kemungkinannya meninggal lebih cepat berkurang 50 persen dibandingkan mereka yang tidak memiliki kehidupan sosial
inilah salah satu hobi yang sangat menyenangkan. dan Tidak lupa setiap kumpul bareng teman saya juga foto foto bareng. Ini foto saya bersama teman-teman saya ..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar